Home » , , » Harlem Shake Versi Indonesia Juga bisa dan Gokil

Harlem Shake Versi Indonesia Juga bisa dan Gokil

Written By Unknown on Rabu, 20 Februari 2013 | 10.07

Kali ini  saya akan mengulas mengenai adegan yang yang sedang trend di dunia dan akhirat hihih apa sih itu, ( Harlem Shake ) yah Harlem Shake anda bisa liat video ini di samping, kiri, kanan, atas, bawah postingan saya ini. Ada petuah yang mengatakan kalau nggak ada yang abadi di dunia ini. Yup, mungkin itulah yang pantas untuk menggambarkan fenomena yang terjadi di dunia. Fenomena kepopuleran Gangnam Style yang mulai menurun, dan sekarang seluruh dunia sedang heboh dengan Harlem Shake. Sama seperti Gangnam Style, Harlem Shakeini juga ‘meracuni’ seluruh kalangan, mulai dari pelajar, pegawai kantor sampai artis mengupload video mereka yang ber-Harlem Shake ria. Apa sih sebenarnya Harlem Shakeitu?

Harlem Shake adalah sebuah tarian terinspirasi dari Eskista, sebuah dansa ala Ethiopia yang berkembang di daerah Harlem, New York, sekitar tahun 1981. Dan tahun 2001 tarian ini mulai popular berkat rapper bernama G Dep yang memasukan tarian Harlem Shake di Vklipnya berjudul “Lets Get It”.

Tahu nggak kawan, kalau sebenarnya tarian Harlem Shake yang asli bercerita tentang seorang cowok yang memakai topeng dan menari di tengah banyak orang tapi orang-orang itu menyadari kehadirannya. Tapi setelah beberapa detik semua orang akan ikut menari dan berdansa bersama.  Harlem Shake bisa dilakukan dimana saja, diruang kantor, dalam kelas, di dalam kamar ataupun di jalan.

Tapi nyatanya malah jadi seperti ini bodor gokil dan engga karuan alur tariannya kemana, yang lebih parahnya lagi tarian ini, tidak masuk dengan apa yang di ceritakan dari secarahnya di atas. 

ya sudah lah di bawah ini ada contoh video yang mengenai tarian gila yang sedang heboh di dunia akhirat, #hoaaaaah


 Versi Pocong dan kawan-kawanVersi kantor xmgravity


Sekalian ane mau share nih yang butuh edukasi trading forex masuk kesini yuk hehehe PROMO deh dikit.

Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !